“Miris, ternyata lebih memilih Pilkada daripada berjuang di DPR RI. Ini adalah pukulan telak bagi rakyat Luwu Raya, yang harus menanggung akibat dari keputusan egois ini,” bebernya.

Dengan mundurnya Fauzi, kursi DPR RI dari Luwu Raya semakin berkurang, menyisakan hanya satu legislator asal Luwu, Unru Baso dari Partai Gerindra. Sebaliknya, Toraja Utara kini memiliki tiga legislator di Senayan, sebuah ketimpangan yang memicu amarah dan kekecewaan di kalangan masyarakat Luwu Raya.

PENULIS: ARI LAUPA BIRO LUWU UTARA RAKYAT.NEWS